Contoh 1 Keluarga Pak Onyong baru saja membeli rumah baru, setelah menempati rumah tersebut selama seminggu, istrinya mengeluh bahwa ia beberapa kali melihat bayangan hantu. Setelah berbicara dengan tetangga sekitar, rumah itu tanahnya adalah bekas tanah kubur. [Solusi 1] Salah satu tetangga Pak Onyong yang merupakan seorang professor mengatakan bahwa istri Pak Onyong mengalami halusinasi sehingga cenderung menghubungkan sebuah kejadian dengan hantu. Yang diperkuat dengan fakta bekas tanah kuburan sehingga rasa kepercayaannya meningkat. Ia menyarankan membawa istrinya ke psikolog atau ke orang yang pandai dalam hal ini. [Solusi 2] Pak Onyong mengadakan pengajian yang dihadiri oleh tetangga satu RT dan kerabat serta menghadirkan ustad dalam acara pengajian tersebut. Contoh 2 Belakangan ini, Pak Gotrek mengalami penurunan berat badan, demam, kelelahan, batuk, kesulitan menelan makanan, dan berkeringat saat malam hari. Setelah diperiksa ke dokter, ternyat...
Komentar
Posting Komentar